Biodata Alisa di Harvest Moon The Tale of Two Towns

Farm Pedia - Hallo sahabat Farm Pedia pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang Biodata Alisa di Harvest Moon The Tale of Two Towns, yang telah saya tulis dari berbagai sumber terpercaya, mudah-mudahan pada postingan kali ini dapat memberi pengetahuan yang bermanfaat pastinya :)

Yossh!!Halo Harvester!! ketemu lagi nih sama kita Farm Pedia!!Nah pada kali ini mimin bakal ngebahas lengkap tentang Alisa di Harvest Moon The Tale of Two Towns. Yosshh untuk lebih lanjut yuk cek artikel dibawah ini :
Ulang Tahun : 17 Winter.

Alisa merupakan seorang biarawati di gereja Bluebell. Sama seperti Oracle, Alisa tidak langsung muncul di awal game Harvest Moon: The Tale of Two Towns. Untuk dapat menghadirkan Alisa terlebih dahulu harus meningkatkan persahabatan dengan Nathan hingga bunga tingkat dua. Setelah itu, setidaknya pada Fall tahun kedua (atau lebih, tergantung tingkat pertemanan dengan Nathan), pada saat berjalan melintasi puncak gunung di siang hari, saat cuaca cerah atau berawan, akan ada event kemunculan Alisa. Setelah itu Alisa akan tinggal di Bluebell Town Hall. Sama seperti Dirk, Alisa memiliki tingkat perasaan bunga berwarna putih.

Selain itu, meski Alisa merupakan NPC yang dapat diajak menikah oleh karakter utama pria, namun bila menikah dengannya tidak akan memiliki anak.

Kesukaan: Ice Cream,Apple, Apricot, Banana, Blueberry, Buckwheat, Cherry, Chestnut, Colorful Bouquet, Edamame, Elli Leaves, Fall Honey, Fruit Honey, Grape, Honey, Magic Blue Flower, Mandarin, Peach, Pineapple, Plum, Rice Candy, Rose Honey, Royal Jelly, Sea Urchin, Spring Honey,Strawberry,Summer Honey, Sunflower Bouquet, Yam, All salads except Caprese Salad, (soup) Onion Soup, Pumpkin Soup, Soy Milk, Miso Soup, Herb Soup, Asparagus Soup, Radish Soup, Egg Soup, (horderve) French Fries, Popcorn, Corn Cereal, Boiled Egg, Fried Egg, Sandwich, Herb Sandwich, Fruit Sandwich, Raisen Bread, Jelly Bread, Toast, French Toast, Butter Roll, Croquette, Cream Croquette, Roasted Corn, Miso Eggplant, Roasted Eggplant, Baked Yam, Egg Custard, Sashimi, Fish Paste, Vegetable Stir Fry, Chop Suey, Steamed Dumpling, Pot Sticker, Chinese Dumpling, Curry Dumpling, Tempura, Tofu, Okara, Fried Tofu, Deep-Fried Tofu, Dried Tofu, Boiled Tofu, Cold Tofu, Yuba Tofu, Dashi Egg, Simmered Potato, Boiled Pumpkin, (main) Omelet, Omelet Rice, Cheese Fondue, Gratin, Pizza, Meuniere, Marinated Fish, Risotto, Doria, Stew, Spaghetti Soup, Egg Rice,Adamantite, Agate, Animal Medicine, Amethyst, Branch, Chicken Feed, Chili Pepper, Copper, Curry Powder, Diamond, Emerald, Fish Bones, Fish Food, Fish Fossil, Fish Treat, Flourite, Fodder, Gold, Grain Treat, Horse Treat, Jade, Legendary Treasure, Lumber, Material Stone, Mithril, Moon Stone, Mythic Ore, Nutra Treat, Old Ball, Old Boot, Ore Stone, Orichalcum, Owl Food, Peridot, Pet Food, Pink Diamond, Poison Mushroom, Ruby, Sandrose, Scrap Metal, Silver, Snowball, Stone, Stone Tablet, Topaz, Treat, Vegetable Treat, Weed.

Syarat Menikahi Alisa dan Berkencan:
Jadwal untuk mengajak kencan Alisa ialah sebagai berikut, waktu kencan Monday, Wednesday, atau Friday (antara 8:00 PM hingga 11:00 PM), lokasi kencan yang baik ialah di Goddess Pond, Church, Flower Beds, cukup baik membawanya kencan di Stream, tidak disarankan mengajak kencan Alisa di Waterfall.
  • Adapun syarat untuk menikahi Alisa ialah sebagai berikut.
  • Tingkat pertemanan telah mencapai kondisi hati bunga mekar penuh
  • Telah melakukan upgrade rumah, dengan memiliki tempat tidur ukuran besar
  • Ajak kencan Alisa setidaknya 100 kali
  • Berikan 150 hadiah pada Alisa dan setidaknya satu kali memberikan hadiah kesukaannya, yakni Ice Cream.
Selesaikan terowongan penghubung antara Konohana dengan Bluebell
Kumpulkan 6 Wonderful Stones, kembalikan pada Harvest Goddess, dan meminta untuk menikah dengan Alisa.

Jadwal Alisa:
Minggu, Kamis sampai Minggu; Cerah, Bersalju, ato setengah Hujan:
6:00 am to 6:30 am - Ada di Balai Desa Bluebell.
6:30 am to 9:00 am - Berjalan Dari Bluebell ke Gereja.
9:00 am to 6:00 pm - Di Gereja.
6:00 pm to 7:30 pm - (Berjalan ke Balai Kota Bluebell)
7:30 pm to midnight - Balai Kota Bluebell.

Senin; Cerah, Bersalju, ato setengah Hujan:
6:00 am to 6:30 am - Balai Kota Bluebell.
6:30 am to 9:30 am - Jalan ke Gunung.
9:30 am to 6:30 pm - di Guning.
6:30 pm to 9:30 pm - Balik ke Bluebell.
9:30 pm to midnight - Ada di Balai Kota Bluebell.

Minggu sampe Sabtu; Badai atau Hari Hujan Penuh:
6:00 am to tengah malam - Ada di Balai Kota Bluebell.



Demikianlah Artikel : Biodata Alisa di Harvest Moon The Tale of Two Towns
Terimakasih telah meluangkan waktu untuk membaca di Farm Pedia, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian untuk postingan saya kali ini.

Anda sedang membaca artikel Biodata Alisa di Harvest Moon The Tale of Two Towns URL nya adalah https://fakmypedia.blogspot.com/2017/02/biodata-alisa-di-harvest-moon-ttott.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Biodata Alisa di Harvest Moon The Tale of Two Towns"

Post a Comment