Dalam rangka rilisnya Bully: Anniversary Edition di Android dan IOS. Saya kepikiran untuk membuat panduan Kunci Jawaban Lengkap Kelas Bahasa Inggris Bully. Mungkin karena rada kangen juga sih sama game tersebut, akhirnya sekarang bisa dimainkan di smarphone juga. Pasti sudah pada kenal kan ya sama game ini di PS 2, jadi langsung saja ke inti dari panduan ini.
Kelas bahasa inggris dalam game Bully dibagi menjadi beberapa tahap yaitu Kelas Bahasa inggris 1 sampai 5. Untuk menyelesaikan tiap kelas tersebut kalian harus merangkai sebuah huruf acak dan membuatnya menjadi kata yang mempunyai sebuah arti. Jawaban-jawaban dari tiap kelas bahasa inggris tersebut yaitu sebagai berikut.
Kunci Jawaban Lengkap Kelas Bahasa Inggris Bully
Catatan: Jawaban dibawah ini adalah untuk Bully PS 2, untuk Bully: Anniversary Edition ada beberapa jawaban yang berbeda. Tapi tidak usah khawatir, meskipun begitu kamu masih bisa menyelesaikan kelas Bahasa Inggris dengan beberapa jawaban tersebut.Bahasa Inggris 1 : Rangkai sebuah kata bahasa inggris dari beberapa huruf acak " ELMOLW ".
Jawaban : Ell, Elm, Low, Lowe, Ole, Owe, Owl, Mel, Mellow, Meow, Mew, Mewl, Mol, Mole, Moll, Mow, Well.
Bahasa Inggris 2 : Rangkai sebuah bahasa inggris kata dari beberapa huruf acak " THFSGI ".
Jawaban : Fit, Fig, His, Hits, Its, Sit, Figs, Fish, Fist, Fits, Gift, Gist, Hits, Sift, Sigh, This, Fight, Gifts, Shift, Sight, Fights.
Bahasa Inggris 3 : Rangkai sebuah kata bahasa inggris dari beberapa huruf acak " ELISSM ".
Jawaban : Elm, Ism, Lei, Lie, Mil, Elms, Isle, Isms, Leis, Less, Lies, Lime, Mess, Mile, Mils, Miss, Semi, Sims, Slim, Isles, Limes, Miles, Seism, Semis, Slime, Slimes, Smiles.
Bahasa Inggris 4 : Rangkai sebuah kata bahasa inggris dari beberapa huruf acak " RAOCYN ".
Jawaban : Any, Arc, Can, Car, Cay, Con, Coy, Cry, Nay, Nor, Oar, Ran, Ray, Roc, Yon, Corn, Cory, Cyan, Narc, Racy, Roan, Yarn, Acorn, Corny, Crony, Rayon, Crayon.
Bahasa Inggris 5 : Rangkai sebuah kata bahasa inggris dari beberapa huruf acak " DGRAGE ".
Jawaban : Age, Are, Dag, Ear, Egg, Era, Erg, Gad, Gag, Rag, Red, Aged, Dare, Dear, Drag, Dreg, Egad, Gage, Gear, Grad, Rage, Read, Agger, Grade, Raged, Dagger, Ragged.
Itulah Kunci Jawaban Lengkap Sekaligus Cara Menyelesaikan Kelas Bahasa Inggris Bully. Mungkin itu saja panduan yang bisa saya bagikan pada artikel ini, semoga bermanfaat bagi yang membutuhkannya. Sekian, Terima Kasih.
Demikianlah Artikel :
Kunci Jawaban Lengkap Kelas Bahasa Inggris BullyTerimakasih telah meluangkan waktu untuk membaca di Farm Pedia, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian untuk postingan saya kali ini.
Anda sedang membaca artikel Kunci Jawaban Lengkap Kelas Bahasa Inggris Bully URL nya adalah https://fakmypedia.blogspot.com/2016/12/kunci-jawaban-lengkap-kelas-bahasa.html
0 Response to "Kunci Jawaban Lengkap Kelas Bahasa Inggris Bully"
Post a Comment